Vagetoz - Selamat Tinggal



Lirik Lagu "Selamat Tinggal" oleh Vagetoz

Engkau telah pergi
Untuk selama-lamanya
Tinggalkan kenangan bersama

#
Air mata ini jatuh
Merasa kehilanganmu
Kau t'lah hembuskan nafas terakhirmu

Reff:
Selamat tinggal sahabat
Ku berdoa untukmu

Back to #, Reff

Selamat tinggal sahabatku
Sahabatku..
Download

0 Comments